09.00 - 17.00 WIB
08123386165, 081233144166
081318887231, 081233144166, 081233777646, 081311177522, 081233144177
081318887231, 081233144166, 081233777646, 081311177522, 081233144177

pusat@tokomesin.com
Menu

Peluang Usaha Ikan Mas Bumbu Kuning dan Analisa Usahanya

KategoriPeluang Usaha
Di lihat2406 kali
Harga Rp (Hubungi CS)
Beli Sekarang

Ikan telah menjadi bahan baku lauk yang kaya akan protein dan memiliki rasa yang enak. Ikan pun dapat diolah menjadi aneka jenis makanan, mulai dari dibakar, dibuat cilok, dibuat bakso, dan sebagainya. Salah satunya mengolah ikan dengan bumbu kuning yang lezat. Menu makanan ini sudah banyak disajikan di beberapa warung makan  atau aneka restaurant lainnya. Banyak masyarakat yang suka dengan menu ikan mas bumbu kuning karena rasanya yang nikmat dan lezat. Dengan banyaknya penyuka menu ikan mas bumbu kuning ini membuat pelaku usaha mencoba menyajikan menu special ini. Menu dapat dijadikan menu special karena rasa dan kualitanya mampu menggugah selera makan. Peluang usaha ikan mas bumbu kuning ini sangat bagus untuk dijalankan jadi bagi yang tertarik untuk mencoba silahkan saja sebab peluangnya masih sangat besar. Membuka usaha kuliner dengan bumbu kuning ini memang membutuhkan keahlian dalam memasak dan mengolah bahan, sehingga terlebih dahulu harus belajar dengan menambah ilmu dalam mengelola usaha ikan mas bumbu kuning.

Info Usaha Ikan Mas Bumbu Kuning

Ikan mas bumbu kuning ini sesuai jika dijadikan usaha sebab menu makanan ini selalu dicari banyak kalangan masyarakat, terlebih lagi saat ini banyak kalangan yang lebih memilih menu cepat saji dibandingkan memasaknya sendiri. Oleh karena itu banyak restaurant atau warung makan berdiri untuk menyajikan aneka menu nikmat dan enak. Jika ingin membuka usaha kuliner dengan menu ikan mas bumbu kuning ini maka sebaiknya membuat menu dengan kualitas rasa yang lezat agar menu ini disukai banyak orang. Meracik dengan bumbu yang pas dan masih segar adalah cara menghasilkan masakan yang enak. Sebelum mencoba menjalankan usaha kuliner berbahan dasar ikan mas, akan lebih baik jika mengetahui cara mengelola usaha tersebut. Beberapa hal yang perlu diketahui ialah bahan baku yang digunakan, peralatan usaha, pemasaran, lokasi usaha, strategi pasar, cara mengolah ikan mas bumbu kuning dan sebagainya. Untuk mengetahui hal tersebut maka silahkan disimak infonya dibawah ini :

Bahan Baku Ikan Mas Bumbu Kuning

Bahan untuk membuat ikan mas bumbu kuning ini bervariasi, jika ingin menghasilkan rasa yang mantap maka usahakan menggunakan baku baku segar dan berkualitas tinggi. Bahan untuk membuat ikan mas bumbu kuning ini yaitu ikan mas segar, santan, lengkuas, daun salam, daun jeruk, garam, penyedap rasa, minyak, air jeruk nipis. Sedangkan untuk bumbu halus ikan mas bumbu kuning yaitu kemiri, bawang merah, cabe merah, bawang putih, kunyit. Apabila mampu mengolah ikan mas bumbu kuning dengan baik dan benar maka akan menghasilkan rasa yang pas. Gunakan resep yang tepat supaya hasil masakan tidak mengecewakan.

Peralatan Usaha Ikan Mas Bumbu Kuning

Pada saat membuka usaha ikan mas bumbu kuning ini maka dibutuhkan peralatan usaha misalnya pisau, wajan, panci, penghalus bumbu, spatula dan sebagainya. Jika peralatan usaha disediakan dalam kapitas memadai tentu akan mempercepat proses produksi selain itu jika menggunakan peralatan usaha yang berkualitas pasti akan menghasilkan rasa ikan mas bumbu kuning enak.

Proses Pengolahan Ikan Mas Bumbu Kuning

Jika ingin mencoba membuka usaha ikan mas bumbu kuning yang nikmat dan lezat maka proses membuat ikan mas bumbu kuning ini sangat mudah dan simple bukan, Anda dapat mencoba membuat menu ikan mas bumbu kuning dengan menggunakan resep terpercaya. Peluang bisnis ikan mas bumbu kuning ini dapat dijalankan dengan mudah sebab proses pembuatan ikan mas bumbu kuning yang mudah dan simple ini.

Konsumen Ikan Mas Bumbu Kuning

Menu ikan mas bumbu kuning yang pedas serta menggoda ini paling banyak disukai oleh pecinta makanan padang atau makanan pedas. Target untuk menu makanan yang satu ini bisa ditujukan untuk anak remaja hingga orang tua. Selain itu menu makanan ini bisa dikonsumsi dari berbagai kalangan dari kalangan atas hingga kalangan menengah. Harga yang dijual untuk menu ikan mas bumbu kuning ini sangat terjangkau. Jika Anda mampu memberikan menu yang lezat tentu akan semakin besar konsumen yang didapatkan.

Lokasi Usaha Ikan Mas Bumbu Kuning

Membuka usaha ikan mas bumbu kuning ini membutuhkan lokasi usaha strategis supaya masyarakat dapat mengenal tempat usaha tanpa perlu banyak melakukan promosi. Beberapa lokasi yang dapat dijadikan tempat menjalankan usaha yaitu dekat dengan perumahan warga, sekitar jalan raya, dekat perkantoran, dekat tempat pariwisata dan lainnya. Survey dahulu tempat usaha supaya nantinya dapat memperoleh lokasi yang pas untuk memasarkan menu ikan mas bumbu kuning.

Pemasaran Ikan Mas Bumbu Kuning

Dalam proses pemasaran untuk menu ikan mas bumbu kuning ini maka Anda perlu membuat tempat usaha yang menarik. Jika dari luar tempat usaha terlihat rapi dan memiliki suasana yang nyaman tentu akan banyak masyarakat yang tertarik mampir. Sajikan juga menu yang enak dan tampilan menarik. Buatlah spanduk dan beri nama unik untuk usaha supaya bisa diingat masyarakat.

Contoh Analisa Usaha Ikan Mas Bumbu Kuning

Bila ingin mencoba memulai usaha ikan mas bumbu kuning maka silahkan simak contoh analisa usaha dari ikan mas bumbu kuning dibawah ini :

Asumsi :

  • Masa penggunaan mesin giling bumbu selama waktu 4 tahun
  • Masa penggunaan panci selama waktu 3 tahun
  • Masa penggunaan wajan selama waktu 3 tahun
  • Masa penggunaan kompor dan gas selama waktu 4 tahun
  • Masa penggunaan penghalus bumbu selama waktu 3 tahun
  • Masa penggunaan pemarut kelapa selama waktu 3 tahun
  • Masa penggunaan meja dan kursi selama waktu 4 tahun
  • Masa penggunaan peralatan tambahan selama waktu 4 tahun
Peralatan  Harga 
 Mesin giling bumbu  Rp. 450,000
 Panci  Rp. 250,000
 Wajan  Rp. 300,000
 Kompor dan gas  Rp. 650,000
 Penghalus bumbu  Rp. 300,000
 Pemarut kelapa  Rp. 450,000
 Meja dan kursi  Rp. 600,000
 Peralatan tambahan  Rp. 400,000
 Jumlah Investasi  Rp. 4,250,000

 

Biaya Operasional per Bulan
 Biaya Tetap  Nilai
 Penyusutan mesin giling bumbu 1/48 x Rp. 450.000  Rp. 9,375.00
 Penyusutan panci 1/36 x Rp. 250.000  Rp. 6,944
 Penyusutan wajan 1/36 x Rp. 300.000  Rp. 8,333
 Penyusutan kompor dan gas 1/48 x Rp. 650.000  Rp. 13,542
 Penyusutan penghalus bumbu 1/36 x Rp. 300.000  Rp. 8,333
 Penyusutan pemarut kelapa 1/36 x Rp. 450.000  Rp. 12,500
 Penyusutan meja dan kursi 1/48 x Rp. 600.000  Rp. 12,500
 Penyusutan peralatan tambahan 1/48 x Rp. 400.000  Rp. 8,333
 Total Biaya Tetap  Rp. 79,861

 

Biaya Variabel
 Ikan mas  Rp. 300,000  x 30  =  Rp. 9,000,000
 Santan  Rp. 80,000  x 30  =  Rp. 2,400,000
 Bumbu  Rp. 140,000  x 30  =  Rp. 4,200,000
 Minyak goreng  Rp. 50,000  x 30  =  Rp.  1,500,000
 Gas Lpg  Rp. 29,000  x 4  =  Rp. 116,000
 Biaya listrik  Rp. 120,000  x 1  =  Rp. 120,000
 Biaya air  Rp. 90,000  x 1  =  Rp. 90,000
 Biaya tambahan lain  Rp. 250,000  x 30  =  Rp. 7,500,000
 Total Biaya Variabel  Rp. 10,976,000

 

Total Biaya Operasional
 Biaya tetap + biaya variabel =  Rp. 11,055,861

 

Pendapatan per Bulan
 Penjualan rata – rata =
27  porsi  x  Rp. 15,000  =  Rp. 405,000
Rp. 405,000  x 30  hr  =  Rp. 12,150,000

 

Keuntungan per Bulan
 Laba    = Total Pendapatan – Total Biaya Operasional
 Rp.      12,150,000  – 11,055,861  =  Rp. 1,094,139

 

Lama Balik Modal
Total Investasi / Keuntungan =  Rp. 4,250,000  : 1,094,139  = 4  bln

 

mesin parut kelapa mini 1 agrowindoSupaya lebih mudah lagi dalam menjalankan usaha ikan mas bumbu kuning maka gunakan mesin pemarut kelapa. Mesin pemarut kelapa berfungsi dalam memarut kelapa untuk menghasilkan santan yang dibutuhkan dalam pembuatan ikan mas bumbu kuning ini. Untuk mendapatkan mesin pemarut kelapa ini bisa datang ke showroom Toko Mesin Maksindo, mesin tersedia dengan kualitas bagus dan bisa diandalkan.

Sekian tadi pembahasan mengenai peluang usaha ikan mas bumbu kuning yang mudah dijalankan. Semoga info ini bermanfaat.

Rp (Hubungi CS)
Rp (Hubungi CS)
Rp (Hubungi CS)
Rp (Hubungi CS)
Rp (Hubungi CS)
Rp (Hubungi CS)
Rp (Hubungi CS)
Rp 7.075.000
New
Rp 2.990.000
sertifikat iso agrowindo

Hubungi Kami

08123386165, 081233144166
081318887231, 081233144166, 081233777646, 081311177522, 081233144177
081318887231, 081233144166, 081233777646, 081311177522, 081233144177
pusat@tokomesin.com